MGMP MATEMATIKA SMP KABUPATEN NGANJUK - Profesional Berwawasan Global MGMP MATEMATIKA SMP KABUPATEN NGANJUK: CONTOH RENCANA PEKAN EFEKTIF, PROTA, PROMES, PENGEMBANGAN SILABUS PEMBELAJARAN DAN KRITERIA KETUNTASAN MINIMAL

Kamis, 02 September 2021

CONTOH RENCANA PEKAN EFEKTIF, PROTA, PROMES, PENGEMBANGAN SILABUS PEMBELAJARAN DAN KRITERIA KETUNTASAN MINIMAL

Seperti yang telah kita ketahui, perangkat pembelajaran merupakan senjata utama guru dalam melaksanakan kegiatan pembelajaran. Dengan merancang perangkat pembelajaran, berarti kita telah  merencanakan secara seksama kegiatan pembelajaran yang akan kita lakukan sesuai dengan kondisi dan kebutuhan. Kita berharap melalui rancangan kegiatan pembelajaran tersebut kita dapat melaksanakan kegiatan pembelajaran dengan baik dan hasil yang sesuai dengan harapan.
Berikut ini merupakan salah satu contoh perangkat pembelajaran yang di dalamnya berisi Rencana Pekan Efektif (RPE), Program Tahunan (Prota), Program Semester (Promes), Pengembangan Silabus Pembelajaran dan Kriteria Ketuntasan Minimal (KKM). Download here

4 komentar: